Kadis Disperdagkop-UKM Kotamobagu, Herman J Aray bersama di Sekretaris Edo Mopobela, Rabu (30/05/2018). (foto/salman)

Herman Aray : Pendaftaran Pasar Senggol Poyowa Kecil di Mulai Kamis Besok

KOTAMOBAGU, BULAWANEWS.COM – Setelah pemerintah kotamobagu menetapkan pasar senggol di Desa Poyowa Kecil, Kecamatan Kotamobagu Selatan, Maka sudah di mulai di buka pendaftaran bagi para pedagang yang akan berjualan

Hal ini dikatakan Kepala Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (Disperdagkop-UKM) Kota Kotamobagu, Herman J Aray di dampingi Sekretaris Edo Mopobela, Rabu (30/05/2018).

“Untuk pendaftaran akan di mulai besok, Silahkan ke loket pendaftaran yang ada di Kantor Disperdagkop-UKM, Jalan Kampus, Kelurahan Mogolaing,” ujar Aray

Lebih lanjut Aray menambahkan ukuran tiap lapak yang disediakan 2×4 meter, yang dijual ke pedagang dengan harga 287.500 rupiah. “Ukuran lapak dan harga lapaknya resmi, Jika ingin mendaftar lansung ke Disperindagkop UKM,” tutupnya (Salman)

 

Komentar Facebook

Komentar

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang wajib diisi *

*

x

Berita Lainnya

Peran Kapolres Kotamobagu dalam Meriahkan Natal: Sukseskan Aman dan Kondusif

BULAWANEWS.COM, HUKRIM – Perayaan Natal di seluruh wilayah hukum Polres Kotamobagu berhasil berjalan aman dan ...