Wali Kota Tatong Bara Berikan Penghargaan Kepada Suhartien Tagela, S.E Pembina, IV/a dengan Masa Kerja 20 Tahun

4 ASN Pemkot Kotamobagu Terima Penghargaan Satya Lancana

KOTAMOBAGU, BULAWANEWS.COM – Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu memiliki sumber daya manusia yang memiliki prestasi.

Terlebih prestasi itu ditentukan oleh Presiden RI, Sebanyak empat ASN menerima Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya. Pemberian tanda kehormatan ini diberikan usai peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 91, di Alun-alun Bokihotinimbang, Senin (28/10)

Wali Kota Kotamobagu, Ir Tatong Bara secara sombolis menyerahkan penghargaan Satya Lancana Karya Satya kepada sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkot Kotamobagu, atas pengabdian masa kerja selama 30, 20 dan 10 tahun.

Penyerahan berdasarkan Keputusan Presiden (Kepres) Republik Indonesia Nomor 1/TK/Tahun 2019 dan Nomor 29/TK/Tahun 2019 tentang Penganugerahan Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya (*/David)

Berikut Daftar nama-nama Penerima Penganugrahan Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya:

  1. Sande Dodo, M.T (Pembina Utama IV/d Masa Kerja 20 Tahun)
    2. Inontat Makalalag, S.T (Pembina Tingkat I, IV/b Masa Kerja 20 Tahun)
    3. Suhartien Tagela, S.E (Pembina, IV/a Masa Kerja 20 Tahun)
    4. Saphan Buata,S.KM (Penata Tingkat I, III/d Masa Kerja 10 Tahun)

Sumber BKPP Kotamobagu

Komentar Facebook

Komentar

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang wajib diisi *

*

x

Berita Lainnya

Pemkot Kotamobagu Akan Tertibkan Pasar Liar Eks Gudang Palapa

KOTAMOBAGU, BULAWANEWS.COM – Pemerintah Kota Kotamobagu akan segera menertibkan pasar liar yang berada di kelurahan ...