Tag: Gapura Batas Kotamobagu-Bolmong

Ishak Sugeha : Salah Alamat! Pembangunan Gapura Batas Kotamobagu-Bolmong Salah Ditempatkan

KOTAMOBAGU, BULAWANEWS.COM – Pembangunan infrastruktur yang tepat dan sesuai dengan ketentuan menjadi hal penting dalam pembangunan suatu kota. Namun, kasus pembangunan Gapura Batas Kota Kotamobagu-Bolmong yang terletak di Kelurahan Mongkonai Barat, Kecamatan Kotamobagu Barat, Kota Kotamobagu, menjadi perdebatan akibat kesalahan dalam penentuan lokasi proyek tersebut. Ir. Ishak R Sugeha, anggota DPRD Kotamobagu dari Fraksi Partai Demokrat, mengungkapkan kekhawatiran terkait kesalahan ...

Selengkapnya »