Tag: JPT Kotamobagu

Pemkot Segera Buka Seleksi JPT

KOTAMOBAGU, BULAWANEWS.COM – Seleksi untuk 9 Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama, di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, akan segera dibuka. Hal ini berdasarkan surat Komisi Aparatur Sipil Negara Nomar: B-2778 /KASN/8/2021 Periha/ Rekomendasi Rencana Seleksi Terbuka JPT Pratama di Lingkungan Pemerintah Kota Kotamobagu. Dalam surat edaran yang ditandatangani Sekretaris Daerah (Sekda) Kotamobagu, Sande Dodo ini, menyebutkan sejumlah syarat. (*) Berikut ...

Selengkapnya »